Luka Modric Emosional Usai Tutup Karier di Real Madrid

Luka Modric
Sumber :
  • Real Madrid

Kekalahan itu sekaligus menjadi akhir dari era gelandang asal Kroasia tersebut di Santiago Bernabéu.

Luis Enrique Gagal Bawa PSG Juara Akui Sulit Terima Kekalahan dari Chelsea

Kini, pemain berusia 38 tahun itu bersiap memulai petualangan baru bersama AC Milan di Serie A Italia.

Meski berpisah, Modric tak lupa menekankan betapa dalam cintanya pada klub yang telah membesarkan namanya.

Enzo Maresca Beberkan Kunci Kemenangan Chelsea Lawan PSG, Temukan Celah Strategi Luis Enrique?

"Madrid dan Spanyol telah menjadi rumah kedua saya. Saya berkembang di sini, baik sebagai pesepak bola maupun sebagai manusia,” ungkapnya.

Warisan Modric: Ikon di Santiago Bernabéu

Bukan Chelsea FC, Inilah Klub yang Paling Banyak Jadi Juara di Piala Dunia Antarklub FIFA

Bergabung sejak 2012, Modric menjadi bagian penting dari era kejayaan Real Madrid. Ia membantu klub meraih berbagai gelar prestisius, termasuk lima trofi Liga Champions.

Selama 13 musim, Modric dikenal tak hanya sebagai pengatur tempo permainan, tetapi juga sebagai pemimpin yang rendah hati di ruang ganti.

Halaman Selanjutnya
img_title