Indonesia Bakal Hadapi Filipina di Laga Pembuka SEA V League 2025 Putaran Kedua

Timnas Voli Indonesia
Sumber :
  • Istimewa

VIVASoccerTimnas voli Indonesia siap menghadapi tantangan Filipina dalam laga pembuka SEA V League 2025 putaran kedua.

Timnas U-23 Indonesia Bikin Brunei Lemas, Malaysia Mulai Cemas!

Pertandingan ini akan digelar di kandang sendiri, GOR Internasional Velodrome Rawamangun, Jakarta, pada Rabu, 16 Juli 2025, pukul 19.00 WIB.

Skuad Garuda, yang saat ini menempati posisi runner-up setelah putaran pertama, bertekad keras untuk merebut gelar juara SEA V League 2025. 

Prediksi Line-up Garuda Muda vs Filipina: Saatnya Total Football Vanenburg Dapat Ujian Nyata

Turnamen ini menggunakan sistem akumulasi poin dari dua putaran, dan Thailand menjadi pemuncak klasemen sementara di putaran sebelumnya.

Ketua III Bidang Pertandingan PP PBVSI, Reginald Nelwan, menjelaskan bahwa poin dari putaran kedua ini akan diakumulasikan dengan putaran pertama. 

Boy Arnes Optimis Teruskan Perjuangan di SEA V-League Usai Timnas Voli Putra Indonesia Hantam Vietnam

Ini berarti Rivan Nurmulki dan rekan-rekan setimnya memiliki peluang besar untuk mengamankan gelar, apalagi dengan dukungan penuh dari para pendukung di kandang sendiri.

Pertandingan ini juga akan menjadi momen perdana bagi GOR Internasional Velodrome Rawamangun sebagai venue pertandingan bola voli. 

Halaman Selanjutnya
img_title