Menurut Klok, keputusan TC merupakan langkah tepat untuk mendorong para pemain keluar dari zona nyaman demi meningkatkan kesiapan tim menyambut musim baru.
Persib Bandung meraih kemenangan 2-0 dalam uji coba di Thailand. Strategi pelatih Bojan Hodak menguji tim dari tiga level kekuatan berbeda dinilai efektif
Bursa transfer sedang panas! Marcus Rashford siap dipinjam Barcelona. Dusan Vlahovic di Juventus tak pasti, AC Milan incar dia. Jadon Sancho pindah permanen ke Juventus.
Kabar sanksi FIFA untuk Malaysia hingga 2027 sempat beredar dan kemudian menghilang. Meskipun demikian, Malaysia dapat berkesempatan berpartisipasi di AFF.
Ardiansyah jadi pilihan utama kiper Timnas U-23 karena performa konsisten dan gaya bermain modern. Clean sheet di dua laga awal jadi modal hadapi Malaysia
Gerald Vanenburg umumkan 23 pemain Timnas U-23 vs Malaysia dengan komposisi seimbang. 3 kiper, 8 bek, 7 gelandang, dan 5 penyerang siap hadapi laga krusial Piala AFF