Robi Darwis Merendah Usai Jadi Man of the Match Indonesia Vs Filipina

Robi Darwis
Sumber :
  • Persib Official

Sepanjang turnamen Piala AFF U-23 2025, Robi Darwis jadi sosok tak tergantikan.

Dedi Kusnandar Ungkap Rahasia TC Thailand 10 Hari, Chemistry Tim Jadi Kunci Utama

Ia selalu menjadi starter dan menyelesaikan laga selama 90 menit penuh, memperlihatkan konsistensi luar biasa sebagai gelandang bertahan.

Dengan duel panas melawan Malaysia U-23 yang menanti di laga pamungkas Grup A, Robi kemungkinan besar akan kembali jadi pilihan utama pelatih Gerald Vanenburg.

Bojan Hodak Bawa 24 Pemain ke Thailand, Ini Alasan Strategis di Balik Keputusan Pelatih

Bersiap Hadapi Malaysia

Pertandingan kontra Malaysia akan digelar Senin malam (21/7/2025) di Stadion Utama Gelora Bung Karno, dan bisa menjadi penentu langkah Indonesia ke semifinal.

Saddil Ramdani Ungkap Kondisi Cedera Terkini, Sudah 80 Persen Pulih untuk Super League

“Terima kasih atas semua dukungan. Semoga semua proses dan perjuangan ini bisa membuahkan hasil terbaik,” pungkas Robi.