Pulga Kembali! Ezequiel Vidal Resmi Perkuat PSIM Yogyakarta

Ezequiel Vidal
Sumber :
  • Liga Indonesia Baru

Ia juga menyoroti performa Pulga saat berkiprah di luar negeri.

Kembali ke Thailand, JC Pastikan Fokus Latihan Bukan Jalan-Jalan

“Musim kemarin main di India, performa dan statistiknya bagus,” tambahnya.

Selain pengalaman dan kualitas permainan, fleksibilitas posisi yang dimiliki Vidal menjadi nilai lebih di mata manajemen tim.

Persija Sambut Kembalinya Gustavo, Mauricio Yakin Skuat Segera Lengkap

“Dia pemain asing yang bisa main di gelandang maupun di winger,” ungkap Razzi.

Dengan visi bermain dan naluri gol yang tajam, Vidal diharapkan bisa menjadi motor serangan PSIM di musim mendatang.

TC dan Uji Coba, Persis Solo Fokus Matangkan Tim di Kota Pelajar

Masa keemasan Vidal di Indonesia dimulai saat membela Persita. Bersama Pendekar Cisadane, ia tampil konsisten selama dua musim dengan catatan 63 pertandingan, 17 gol, dan 14 assist.

Usai kontraknya berakhir, Vidal melanjutkan karier di India dengan bergabung bersama Punjab FC di ajang Indian Super League 2024/2025. Di sana, ia mencetak 7 gol dan 3 assist dari total 22 laga.

Halaman Selanjutnya
img_title